Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Prov. Kalteng Mengadakan Nonton Bareng Film Kartini di XXI Palma

Kontribusi dari Rikah Mustika, 23 April 2018 14:48, Dibaca 10 kali.


MMCKalteng- Acara nonton bareng film Kartini dihadiri oleh Sekretariat Daerah Prov. Kalteng, Fahrizal Fitri, S.Hut, MP, anggota TP PKK, serta perwakailan SOPD di bioskop XXI Palma Palangka Raya, Senin (23/4). Nonton bareng dalam rangka mengenang dan memeriahkan peringatan hari Kartini 139. Peserta nonton bareng sebanyak kurang lebih 250 orang.

Peserta yang mengikuti nonton bareng film Kartini menggunakan baju Kebaya sebagaimana perempuan harus mencitrakan dirinya seperti apa yang dipakai oleh Kartini yaitu yang selalu melekat di hari Kartini setiap tanggal 21 April dengan semangat perjuangannya. (Widia / Foto : Rikah)

(Baca Juga : Kadis Kominfo : Buka Bersama Dapat Memperkuat Kebersamaan)

Rikah Mustika

Merupakan salah satu kontributor di Multimedia Center Provinsi Kalimantan Tengah.

Berita Lainnya
Berita Terbaru
Radio Corner

Facebook